ANALISIS KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA SMP BERDASARKAN KRITERIA KRULIK DAN RUDNICK

Autor: Stelin Agustin Sesa, Benidiktus Tanujaya, Firmansyah Firmansyah
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2022
Předmět:
Zdroj: Jurnal Theorems (The Original Research of Mathematics), Vol 6, Iss 2, Pp 85-96 (2022)
Druh dokumentu: article
ISSN: 2528-102X
2541-4321
DOI: 10.31949/th.v6i2.3466
Popis: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kemampuan pemecahan masalah matematika siswa kelas VIII SMP Santo Don Bosco Manokwari berdasarkan kriteria Krulik dan Rudnick pada materi aritmetika sosial mengenai keuntungan dan kerugian. Metode penelitian ini yaitu metode penelitian kualitatif dengan menggunakan teknik deskriptif. Prosedur penelitian ini mulai dari penentuan indikator, pengembangan istrumen tes, pengembangan pedoman wawancara, penentuan subjek, pemberian tes, pengambilan data dan wawancara. Hasil analisis penelitian ini menunjukkan bahwa kemampuan pemecahan masalah matematika pada kelas VIII SMP Santo Don Bosco berdasarkan kriteria Krulik dan Rudnick dikategorikan kedalam tiga kelompok yaitu siswa dengan kemampuan pemecahan masalah matematika tinggi, sedang dan rendah
Databáze: Directory of Open Access Journals