PENGARUH KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP, KEMAMPUAN KOMUNIKASI DAN KONEKSI TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH

Autor: Sri Hartati, Ilham Abdullah, Saleh Haji
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2017
Předmět:
Zdroj: Jurnal Pendidikan Matematika, Vol 11, Iss 2, Pp 41-60 (2017)
Druh dokumentu: article
ISSN: 1978-0044
2549-1040
DOI: 10.22342/jpm.11.2.3354.41-60
Popis: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemampuan pemamahan konsep (X1), kemampuan komunikasi (X2) dan kemampuan koneksi matematika (X3) terhadap kemampuan pemecahan masalah (Y); pengaruh kemampuan pemahaman konsep (X1) terhadap kemampuan komunikasi (X2), pengaruh kemampuan pemahaman konsep (X1) terhadap kemampuan koneksi (X3) dan pengaruh kemampuan komunikasi (X2) terhadap kemampuan koneksi (X3).Jenis penelitian ini adalah penelitian survei dengan pendekatan kuantitatif.Populasinya adalah siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Padang Jaya.Pengambilan sampel dilakukan menggunakan teknik non-probability sampling,jenis sampel adalah sampel jenuh. Data dianalisis dengan teknik Analisis Jalurdengan taraf signifikasi 5%.Hasil penelitian menunjukkan (1) ada pengaruh kemampuan pemahaman konsep yx1X1= 0,374), kemampuan komunikasi yx2X2=0,181), kemampuan koneksi (yx3X3=0,201) terhadap kemampuan pemecahan masalah; (2) pengaruh kemampuan pemahaman konsep x2x1X1=0,323) terhadap kemampuan komunikasi; (3) kemampuan pemahaman konsep x3x1X3=0,442) terhadap kemampuan koneksi, serta pengaruh kemampuan komunikasi x3x2X3= 0,470) terhadap kemampuan koneksi.
Databáze: Directory of Open Access Journals