Pembelajaran Matematika melalui Strategi Berbasis Masalah di Kelas V SDN 04 V Koto Kampung dalam Kabupaten Padang Pariaman

Autor: Asniar Asniar
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2016
Předmět:
Zdroj: Jurnal Konseling dan Pendidikan, Vol 4, Iss 1, Pp 83-94 (2016)
Druh dokumentu: article
ISSN: 2337-6740
2337-6880
DOI: 10.29210/147%y
Popis: Pembelajaran matematika di SD diarahkan untuk menghapal konsep. Guru memberikan informasi dan pengetahuan saja kepada siswa, tanpa mengaplikasikan konsep untuk menyelesaikan masalah. Pembelajaran matematika perlu diperbaiki melalui Strategi Pembelajaran Berbasis Masalah (SPBM). Tujuan penelitian untuk mendeskripsikan pembelajaran matematika menggunakan strategi pembelajaran Berbasis Masalah (SPBM). Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian tindakan kelas dengan dua siklus. Hasil pengamatan terhadap aktivitas guru lebih meningkat dari baik menjadi sangat baik. Hasil belajar siswa juga meningkat dari rata-rata 54,63 menjadi 78,37.
Databáze: Directory of Open Access Journals