PROFESIONALISME GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENANAMKAN AKHLAK MULIA PESERTA DIDIK

Autor: Idhar Idhar
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2019
Předmět:
Zdroj: Fitrah, Vol 8, Iss 1 (2019)
Druh dokumentu: article
ISSN: 2085-7365
2722-3027
DOI: 10.47625/fitrah.v8i1.163
Popis: Idhar. “Profesionalisme Guru Pendidikan Agama Islam dalam Menanamkan Akhlak Mulia Peserta Didik”, Fitrah Jurnal Studi Pendidikan, Vol. 8, No. 1 Juni 2017, h. 57-76. Abstrak: Guru profesional merupakan guru yang memiliki kompetensi dan tanggung jawab yang tidak diragukan lagi, baik dari segi keilmuannya maupun metodologinya. Kemampuan tersebut sangat membantu para guru dalam mencapai hasil yang memuaskan dalam proses pembelajarannya. Pendidikan dewasa ini membutuhkan guru profesional dalam membangun generasi yang berilmu dan bermartabat, dengan harapan, tujuan pendidikan dapat tercapai dengan baik. Tujuan mulia itu akan tercapai, jika pendidik dan pengajar mengedepankan diri sebagai pengajar yang berkualitas. Dengan demikian, tanggung jawab guru khusus guru Pendidikan Agama Islam sangat diharapkan keprofesionalannya dalam mendindik, membimbing dan mengajar peserta didiknya kearah manusia yang berilmu dan lebih khusus berakhlak mulia. Kata kunci: profesionalisme guru PAI, akhlak mulia, peserta didik. Abstract: Professional teachers are teachers who have the competence and responsibility no doubt, in terms of both scientific and methodology. These capabilities greatly assist teachers in achieving satisfactory results in the learning process. Education today requires professional teachers in building a generation of knowledgeable and dignified, with expectations, goals can be achieved with the good education. That lofty goal will be achieved if educators and teachers promote themselves as qualified teachers. Thus, the responsibility of a special teacher of Islamic education teachers has expected professionalism into educate, guide and teach their students towards human knowledge and more especially noble.
Databáze: Directory of Open Access Journals