Prototype Alat Untuk Mengukur pH, Suhu, Dan Kadar Kekeruhan Air Tambak Untuk Budidaya Udang Vaname (Litopenaeus Vannamei) Menggunakan Arduino Uno
Autor: | Andrik Setiyawan, Nuzul Hikmah, Imam Marzuki |
---|---|
Jazyk: | indonéština |
Rok vydání: | 2021 |
Předmět: | |
Zdroj: | Jurnal informatika UPGRIS, Vol 6, Iss 2 (2021) |
Druh dokumentu: | article |
ISSN: | 2460-4801 2477-6645 |
DOI: | 10.26877/jiu.v6i2.6633 |
Popis: | Dalam budidaya udang vaname kondisi tumbuh dan kembang akan optimal jika pH berkisar 7,5-8,5 suhu 28-30 °C dan kadar kekeruhan air 25-400 NTU. Kondisi suhu, pH, dan kadar kekeruhan yang tidak stabil dapat menyebabkan tumbuh dan kembang udang vaname. Sehingga perlu adanya alat untuk mengukur secara berkala untuk mengetahui kondisi air tambak tersebut. Di sini peneliti meggunakan sensor suhu DS18B20, pH prob Kit untuk mengetahui nilai pH, dan sensor kekeruhannya dfrobot. Lalu output sensor tersebut muncul pada LCD 20x4. Dari penelitian tersebut dengan 4 kali percobaan diketahui nilai rata - rata yang muncul pada layar LCD yaitu nilai pH 7,45 dengan suhu 27,9 °C. Untuk nilai kekeruhannya rata-rata 38,065 NTU. Untuk meyakinkannya, peneliti menggunakan pembanding dengan menggunakan pH meter digital dan termometer alhokol. Diketahui nilai rata-rata dari pH dan suhu pembanding hampir sama dengan menggunakan alat yang peneliti buat yaitu nilai pH 7,43 suhu 28,5 ̊C dan untuk nilai kekeruhannya peneliti tidak medapatkan uji pembanding yang benar-benar presisi. |
Databáze: | Directory of Open Access Journals |
Externí odkaz: |