IMPLEMENTASI PENDEKATAN KONTEKSTUAL DALAM PEMBELAJARAN PRAKTIK INSTALASI LISTRIK
Autor: | Riana T. Mangesa |
---|---|
Jazyk: | indonéština |
Rok vydání: | 2016 |
Předmět: | |
Zdroj: | Jurnal Kependidikan: Penelitian Inovasi Pembelajaran, Vol 46, Iss 1, Pp 110-120 (2016) |
Druh dokumentu: | article |
ISSN: | 2580-5525 2580-5533 |
DOI: | 10.21831/jk.v46i1.9577 |
Popis: | Tujuan penelitian adalah: (1) mendeskripsikan kemampuan mahasiswa dalam pemahaman belajar praktik melalui pendekatan kontekstual dan (2) keefektifan pendekatan kontekstual dalam pembelajaran praktik instalasi listrik I. Teknik pengambilan sampel dilakukan secara proportional random sampling. Hasil penelitian adalah; kemampuan praktik peserta didik pada kelompok Eksperimen (E) yang menggunakan pendekatan kontekstual, lebih tinggi dari kelompok Kontrol (K) yang menggunakan pembelajaran langsung. Hasil pengamatan menunjukkan indikator penggunaan pendekatan kontekstual lebih tinggi, yang mendeskripsikan efektif dipergunakan dalam pembelajaran praktik. |
Databáze: | Directory of Open Access Journals |
Externí odkaz: |