PENERJEMAHAN BOOKLET WISATA KULINER BERBAHASA MANDARIN SEBAGAI MEDIA PENINGKATAN PROMOSI WISATA DI DINAS PARIWISATA KOTA YOGYAKARTA

Autor: Jonathan Octavius Wibisana, Nunung Supriadi, Rizki Utami
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2022
Předmět:
Zdroj: Melancong : Jurnal Perjalanan Wisata, Destinasi, dan Hospitalitas; Vol 7 No 1 (2022): Melancong : Jurnal Perjalanan Wisata, Destinasi dan Hospitalitas; 12-22
ISSN: 2621-6701
Popis: This article is entitled "Translation of Chinese Culinary Tourism Booklets as a Media for Increasing Tourism Promotion at the Yogyakarta City Tourism Office". The aim of article is to translate Chinese-language culinary tour booklets as a promotional medium for Chinese-speaking tourists in getting to know the culinary tourism of the city of Yogyakarta. This is because based on data from the Yogyakarta City Tourism Office, the number of Mandarin-speaking tourists visiting the city of Yogyakarta is 36.79%. Therefore, the presence of a Chineselanguage culinary tour booklet can increase the promotion of the Yogyakarta City Tourism Office towards Chinese-speaking tourists
Artikel ini berjudul “Penerjemahan Booklet Wisata Kuliner Berbahasa Mandarin sebagai Media Peningkatan Promosi Wisata di Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta”. Tujuan artikel adalah menerjemahkan booklet wisata kuliner berbahasa Mandarin sebagai media promosi wisatawan berbahasa Mandarin dalam mengenal wisata kuliner kota Yogyakarta. Hal ini dikarenakan berdasarkan data Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta, jumlah wisatawan berbahasa Mandarin yang berkunjung ke Kota Yogyakarta mempunyai jumlah sebesar 36.79%. Oleh sebab itu, dengan adanya booklet wisata kuliner berbahasa Mandarin dapat meningkatkan promosi Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta terhadap wisatawan berbahasa Mandarin.
Databáze: OpenAIRE