Penggambaran Legenda Sangkuriang Melalui Karya Tari 'Sumbi Raksa' Menggunakan Metode Moving From Within Alma M.Hawkins
Autor: | Arulia Gibran, Bunga, Ida Bagus Ketut Sudiasa, Deden Haerudin |
---|---|
Jazyk: | indonéština |
Rok vydání: | 2023 |
Předmět: | |
Zdroj: | Jurnal Pendidikan Tari; Vol 3 No 2 (2023): Dance Creation in the Development of Dance Education; 26-36 Jurnal Pendidikan Tari; Vol 3 No 2 (2023): Karya Tari dalam Pengembangan Pendidikan Tari; 26-36 |
ISSN: | 2807-887X |
Popis: | The Sumbi Raksa dance work is taken from a scene from the Legend of Sangkuriang which tells of Dayang Sumbi's inner war, namely feelings of love, longing mixed with anger, annoyance, confusion, disappointment over the fact that Sangkuriang is his child and the feeling of happiness to be reunited with his child.Sumbi is taken from the name of a figure from Dayang Sumbi and Raksa means to guard and is taken from the word rasa which means feeling. In this dance work, it tells about Dayang Sumbi who tries to protect her heart from her feelings of love and affection for Sangkuriang.The purpose of creating this dance is to convey moral and ethical values to society, how important it is for us to control our emotions and feelings in responding to a reality, even though sometimes it is not what we expect and inbreeding is not allowed because if a gene unites bad things will happen to their life.The dance work method uses Moving From Within from Alma M Hawkins. Book entitled "Moving From Within: A Method For Dancer Making" which is translated by I Wayan Dibia to become "moving according to one's heart."The dance creation techniques used include: experiencing or expressing, seeing, feeling, manifesting, imagining, and forming . Karya tari Sumbi Raksa diambil dari salah satu adegan kisah Legenda Sangkuriang yang menceritakan perang batin seorang Dayang Sumbi yaitu perasaan cinta, rindu bercampur dengan marah, kesal, bingung, kecewa akan kenyataan sangkuriang adalah anaknya serta rasa bahagia dapat dipertemukan kembali dengan anaknya.Sumbi diambil dari nama seorang Tokoh Dayang Sumbi dan Raksa artinya menjaga serta diambil dari kata rasa yang berartikan perasaan. Pada karya tari ini menceritakan tentang Dayang Sumbi yang berusaha menjaga hati akan perasaan cinta dan kasih sayangnya terhadap Sangkuriang.Tujuan Penciptaan Tari ini menyampaikan nilai moral dan nilai etika terhadap masyarakat, betapa pentingnya kita mengontrol emosi dan perasaan dalam menyikapi suatu kenyataan, walaupun terkadang tak seperti yang kita harapkan dan tidak diperbolehkannya pernikahan sedarah karena jika suatu gen bersatu hal buruk akan terjadi pada kehidupannya.Metode penciptaan tari menggunakan Moving From Within dari Alma M Hawkins. Yang berjudul “Moving From Within: A Method For Dancer Making” yang diterjemahkan Oleh I Wayan Dibia menjadi “bergerak menurut kata hati” Adapun Teknik penciptaan tari yang digunakan antara lain : mengalami atau mengungkapkan, melihat, merasakan, mengejewantahkan,, mengkhayalkan, dan pembentukan. |
Databáze: | OpenAIRE |
Externí odkaz: |