PELATIHAN KREATOR KONTEN VIDEO YOUTUBE BAGI MAHASISWA UPI DENGAN METODE ADDIE

Autor: Bachari, Andika Dutha, Fakhrudin, Agus, Fasya, Mahmud
Rok vydání: 2021
Předmět:
Zdroj: Jurnal Abmas; Vol 18, No 1 (2018): Jurnal Abmas; 20-28
ABMAS; Vol 18, No 1 (2018): Jurnal Abmas; 20-28
ISSN: 2798-1436
1412-1891
DOI: 10.17509/abmas.v18i1.36612
Popis: Studi ini bertujuan untuk membekali mahasiswa UPI sebagai kreator konten video Youtube yang saat ini sedang berkembang menjadi lahan usaha yang sangat menjanjikan. Pendekatan yang digunakan dalam pelatihan ini adalah metode ADDIE. Dalam mendesain sistem instruksional pelatihan, metode ADDIE menggunakan pendekatan sistem. Hal tersebut bertujuan agar proses pelatihan yang dijalankan dapat berjalan secara komprehensif serta berfokus pada analisis kebutuhan. Ada lima fase yang diterapkan dalam metode ini, yaitu Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation yang merepresentasikan panduan perangkat pengembangan pelatihan dan kinerja yang dinamik. Secara keseluruhan kegiatan pelatihan kreator konten video yang secara sistemik menerapkan metode ADDIE berjalan dengan baik. Indikasi dari hal tersebut dapat diketahui dari perubahan yang dialami para peserta pelatihan yang sudah dapat menghasilkan earning dari program Google Adsense.
Databáze: OpenAIRE