RANCANG BANGUN APLIKASI MOBILE LEARNING PADA SISTEM OPERASI ANDROID
Autor: | Maret Dewi K, A’la Syauqi |
---|---|
Rok vydání: | 2012 |
Předmět: | |
Zdroj: | Matics, Vol 0, Iss 0 (2012) |
ISSN: | 2477-2550 1978-161X |
DOI: | 10.18860/mat.v0i0.2005 |
Popis: | Teknologi diharapkan menjadi solusi kebutuhan masadepan. Pada saat ini hampir setiap orang memiliki telepon seluler. Teknologi telepon seluler selalu berkembang dari masa ke masa hingga sekarang dimana telepon seluler dapat terkoneksi dengan internet dan mengambil data dari server melalui sistem cloud computing. Salah satu pemanfaatan dari sistem ini adalah untuk pendidikan. Dengan demikian pendidikan dapat diusahakan dapat dinikmati semua orang dimanapun dan kapanpun. Telepon seluler yang terkoneksi dengan internet dapat berperan sebagai pendamping peserta didik untuk belajar, yang sering disebut dengan istilah mobile learning. Namun di sisi lain perangkat mobile learning memiliki keterbatasan sumber daya dan keragaman platform sehingga diperlukan rancangan yang mampu menjamin kompatibilitas.Kata Kunci: telepon seluler, cloud computing, internet, mobile learning |
Databáze: | OpenAIRE |
Externí odkaz: |