R RENCANA DESAIN BACKFILLING DAN PERHITUNGAN VOLUME MATERIAL TIMBUNAN MENGGUNAKAN SOFTWARE MINESCAPE 4.118 UNTUK MEMENUHI TARGET PRODUKSI
Autor: | Riska Yuliana, Sepriadi Sepriadi |
---|---|
Rok vydání: | 2019 |
Zdroj: | Jurnal Teknik Patra Akademika. 10:76-85 |
ISSN: | 2621-9328 2089-5925 |
DOI: | 10.52506/jtpa.v10i01.88 |
Popis: | Proses rencana desain backfilling pada area pit Barat Muara Tiga Besar (MTB) dilakukan menggunakan software Minescape 4.118. Sebelum pembuatan desain disposal yang dipersiapkan ialah tinggi bench, lebar bench, kemiringan bench, lebar jalan angkut, dan peta situasi. Tahapan pembuatan desain disposal dimulai dari pembuatan boundary, pembuatan project dan offset, pembuatan triangles, pembuatan intersection desain disposal dan situasi, clip world, cross section, dan plotting. Perhitungan volume timbunan terdapat pada menu bar reserves (triangle cut and fill). Produksi overburden di pit Barat pada bulan April tahun 2019 dengan material clay siltstone menggunakan software Minescape 4.118 dengan menggunakan asumsi parameter sebesar 1.724.805,98 CCM dengan target produksi sebesar 1.700.000 CCM dan produksi di lapangan sesuai desain yang dibuat oleh pihak perusahaan sebesar 1.500.000 CCM. Selisih produksi tersebut disebabkan beberapa faktor, yaitu pengambilan point koordinat dari kegiatan tim survey, kondisi jalan, kondisi alat, kineja operator, dan pengawasan. |
Databáze: | OpenAIRE |
Externí odkaz: |