Strategi Peningkatan Perilaku Caring dalam Asuhan Keperawatan pada Mahasiswa Keperawatan di Stikes Permata Nusantara
Autor: | Asep Suryadin, Ujang Nurjaman, Ujang Cepi Barlian, Suharyanto H Soro |
---|---|
Rok vydání: | 2022 |
Zdroj: | Malahayati Nursing Journal. 4:3058-3065 |
ISSN: | 2655-4712 2655-2728 |
Popis: | Caring behavior (care) of nurses is a guarantee of quality care services. Caring is a term that should be synonymous with nursing. Most students choose to enter nursing because they have a desire to care for others. While some nurses may be skilled, being a real nurse can be judged by the caring behavior they provide to clients. Caring is the essence of nursing which means responsiveness between nurses and clients. Knowledge of management strategies for improving Caring behavior in nursing care. This study uses a qualitative approach with a descriptive method. This study resulted in five themes, the themes are 1) Planning strategies for improving Caring behavior in nursing care 2) Organizing an increase in Caring behavior in nursing care 3) Implementation of strategies for improving Caring behavior in nursing care 4) Evaluation of improving Caring behavior in nursing care 5) Factors the obstacles faced and solutions to overcome the inhibiting factors for increasing Caring behavior in nursing care. Caring behavior improvement strategy in nursing care is to form an altruistic humanistic value system that is taught to students while undergoing nursing education so that they have human values through planning, organizing, implementing and evaluating. Keywords: Strategy, Caring Behavior, Nursing Care ABSTRAK Perilaku Caring (kepedulian) perawat menjadi jaminan akan layanan perawatan bermutu. Caring adalah istilah yang harus identik dengan keperawatan. Sebagian besar siswa memilih untuk masuk keperawatan karena mereka memiliki keinginan untuk peduli dengan orang lain. Sementara beberapa perawat mungkin terampil, namun menjadi perawat yang sesungguhnya dapat dinilai dari prilaku Caring yang mereka berikan ke klien. Caring merupakan intisari dari keperawatan yang mengandung arti responsive antara perawat dengan klien. Diketahuinya manajemen strategi peningkatan perilaku Caring dalam asuhan keperawatan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Penelitian ini menghasilkan lima tema, tema tersebut yaitu 1) Perencanaan staregi peningkatan perilaku Caring dalam asuhan keperawatan 2) Pengorganisasian peningkatan perilaku Caring dalam asuhan keperawatan 3) Implementasi strategi peningkatan perilaku Caring dalam asuhan keperawatan 4) Evaluasi peningkatan perilaku Caring dalam asuhan keperawatan 5) Faktor penghambat yang dihadapi dan solusi mengatasi faktor penghambat peningkatan perilaku Caring dalam asuhan keperawatan. Strategi peningkatan perilaku Caring dalam asuhan keperawatan yaitu membentuk sistem nilai humanistik altruistik yang diajarkan kepada mahasiswa saat menjalani pendidikan keperawatan agar memiliki nilai-nilai kemanusiaan melaui perencanaan, pengorganisasia, implementasi dan evaluasi. Kata Kunci: Strategi, Perilaku Caring, Asuhan Keperawatan |
Databáze: | OpenAIRE |
Externí odkaz: |