Book Review: Menuju Dialog Teologis Kristen Islam

Autor: Arthur Aritonang
Rok vydání: 2023
Zdroj: PASCA: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen. 19:111-115
ISSN: 2622-1144
2338-0489
DOI: 10.46494/psc.v19i1.255
Popis: Buku ini ditulis oleh Dr. Bambang Noorsena yang berisikan kumpulan artikel dan berbagai karya lepas Noorsena yang pernah disajikan diberbagai kesempatan sejak akhir 1997. Berbagai tulisan ini dibingkai dalam sebuah judul: Menuju Dialog Teologis Islam Kristen. Tulisan ini dilatarbelakangi oleh beban sejarah lalu, di mana dalam konteks Indonesia para pembawa agama semisal Islam diidentikan dengan Arab (Timur Tengah), sedangkan kekristenan identik dengan Barat. Menurut Noorsena, kekristenan di Indonesia sudah tercabut dari akar Timur Tengah oleh karena mengalami proses westernisasi. Dengan demikian tujuan, penelitian ini dilakukan untuk menjembatani kesenjangan hubungan Islam dan Kristen dalam dialog teologis Noorsena menawarkan wacana kekristenan Timur Tengah (Kristen Syria) di Indonesia. Secara tradisi/model Islam melestarikan tradisi/model ibadah agama Kristen Syria dan juga agama Yudaisme.
Databáze: OpenAIRE