PENINGKATAN PEMBELAJARAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK MELALUI PERMAINAN LONCAT KATAK PADA PESERTA DIDIK KELAS IV SEKOLAH DASAR TAHFIZHUL QUR’AN TERPADU AN-NAJAH CINDAI ALUS MARTAPURA

Autor: M. Kusaini, Ma'ruful Kahri, Mardiansyah Mardiansyah
Rok vydání: 2021
Zdroj: STABILITAS: Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga. 2:36-40
ISSN: 2723-4282
DOI: 10.20527/mpj.v2i1.1052
Popis: Didalam tujuan yang ada pada penelitian ini ialah agar dapat memperoleh hasil peran loncat katak dengan adanya peningkatan pembelajaran lompat jauh gaya jongkok yang dilakukan oleh anak didik pada kelas IV SD Tahfizhul Qur’an Terpadu An-najah Cindai Alus Martapura. Metode yang dipakai ialah PTK dengan cara kolaborasi. Popolasinya ialah Sekolah Dasar Tahfizhul Qur’an Terpadu An-najah Cindai Alaus Martapura pada kelas IV dengan jumlah sampel yaitu 23 peserta didik, dengan Teknik total sampel. Hasilnya yang disimpulkan oleh peneliti disaat terjun langsung kelapangan ialah dengan peningkatan belajar yang dilakukan dengan cara bermain loncat katak pada peserta didik kelas IV SD Tahfizhul Qur’an Terpadu An-najah Cindai Alus Martapura diperolehlah hasil rata-ratanya yaitu sebesar 68 dengan hasil persentase ketuntasan 34,78%. Pada saat dilakukannya siklus I maka ada peninhgkatan hasil rata-ratanya yaitu sebesar 74 dengan hasil persentase ketuntasan 60,87%. Namun akan tetapi ini masih belum bisa mencapai KKM yang sudah ditentukan oleh pihak sekolah yaitu 75 dengan persentasenya 100%. Maka dari itulah bahwa apa yang telah dilakukan selama target masih belum terpenuhihal harus dilakukan peneliti agar dapat menuntaskan dan juga tercapainya tujuan tersebut.
Databáze: OpenAIRE