Implementasi Sistem Informasi Akuntansi Untuk Menunjang Kinerja Keuangan Pada Forum UMKM Pasaman Barat
Autor: | Desi Permata Sari, Hadi Syahputra, Rahmatul Husna Arsyah |
---|---|
Rok vydání: | 2021 |
Zdroj: | Jurnal Ekobistek. :32-39 |
ISSN: | 2301-5268 2527-9483 |
DOI: | 10.35134/ekobistek.v9i2.71 |
Popis: | Tujuan dari penelitian ini untuk menganalisis bagaimana implementasi sistem informasi akuntansi untuk menunjang kinerja keuangan pada Forum UMKM Pasaman Barat. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh anggota Forum UMKM berjumlah 100 anggota.. Sampel yang digunakan 30 responden, metode analisis yang digunakan adalah metode analisis deskriptif, teknik pengambilan sampel Purposive sampel. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan menunjukan bahwa penerapan Sistem Informasi Akuntansi di Forum UMKM belum maksimal, diketahui bahwa hanya sedikit bagi Anggota Forum UMKM yang menggunakan software sistem informasi keuangan menggunakan Ms. Office khususnya Ms. Excel, bahkan masih banyak yang mengunakan manual book atau pencatatan dilakukan di dalam buku saja. Dimulai dari pencatatan sistem penjualan dan juga pembelian. Sehingga peneliti mengambil solusi untuk menggunakan bahasa pemrograman visual basic dalam bentuk aplikasi SIA. |
Databáze: | OpenAIRE |
Externí odkaz: |