PELATIHAN MIGRASI DATA REKAM MEDIS MANUAL KE ELEKTRONIK

Autor: Kori Puspita Ningsih, Endang Purwanti, Imaniar Sevtiyani, Sugeng Santoso, Muhammad Rifqi Ma'arif
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2022
Předmět:
Zdroj: LINK, Vol 18, Iss 1, Pp 43-48 (2022)
Druh dokumentu: article
ISSN: 1829-5754
2461-1077
DOI: 10.31983/link.v18i1.8433
Popis: Proses migrasi rekam medis manual (kertas) ke elektronik, yaitu serangkaian proses dimulai dari pengenalan rekam medis elektronik berikut manfaatnya, menyediakan semua yang diperlukan untuk penerapan sistem dan pelatihan penggunaan rekam medis elektronik oleh pengguna, diperlukan untuk mendukung penerapan RME. RSUD Wates sedang mengembangkan Rekam medis Elektronik (RME) dan rencana akan mengimplementasikan RME pada tahun 2022. Tujuan dari kegiatan PKM ini adalah memberikan penyuluhan langkah-langkah kegiatan migrasi data rekam medis manual ke elektronik dan demonstrasi cara melakukan alih media kepada instalasi rekam medis, koordinator filing dan staff rekam medis RSUD Wates. Metode PKM menggunakan Pendidikan masyarakat melakui kegiatan penyuluhan dan demonstrasi cara melakukan alih media menggunakan mesin scanner. Kegiatan PKM berjalan dengan lancar. Setelah dilaksanakan kegiatan PKM, RSUD Wates berencana melakukan proses migrasi data rekam medis manual menjadi elektronik secara bertahap, sesuai kunjungan pasien. Pada akhir sesi tim PKM menyerahkan hibah printer scanner untuk mendukung kegiatan alih media rekam medis.
Databáze: Directory of Open Access Journals