Perancangan Video Infografis Siklus Hidup Nyamuk Demam Berdarah dan Cara Pencegahannya

Autor: Adi Azizi Hakim, Ali Ramadhan
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2020
Předmět:
Zdroj: ANDHARUPA: Jurnal Desain Komunikasi Visual & Multimedia, Vol 6, Iss 01, Pp 83-99 (2020)
Druh dokumentu: article
ISSN: 2477-2852
2477-3913
DOI: 10.33633/andharupa.v6i1.3120
Popis: Abstrak Infografis adalah sebuah informasi yang disajikan dalam bentuk gambar. Gambar pada suatu infografis sangat berperan penting sebagai media informasi yang menjelaskan isi dari informasi dengan menggunakan gambar. Suatu gambar memiliki sifat universal karena semua orang dengan suku, bahasa, maupun tulisan yang berbeda tetap akan mengerti maksud dari gambar tersebut. Penyakit demam berdarah dengue (DBD) hingga saat ini masih merupakan salah satu masalah kesehatan masyarakat di indonesia yang dapat menimbulkan dampak sosial dan ekonomi serta berkaitan dengan perilaku manusia. Dengan menggunakan metode perancangan berupa metode pengembangan sistem jenis FAST (Framework for The Application of System Thinking) dimaksudkan untuk dapat memberikan suatu opsi lain dalam memberikan informasi dalam bentuk infografis. Perancangan infografis ini bertujuan untuk mensosialisasikan kesadaran masyarakat agar lebih mengerti bagaimana cara mencegah terjadinya demam berdarah. Karena tidak sedikit masyarakat yang belum memahami cara penanggulangan demam berdarah dengan baik dan benar. Sehingga dengan menggunakan media video infografis dapat menjadi pilihan dalam mendapatkan informasi berupa bahayanya penyakit demam berdarah dan cara pencegahannya.  Kata kunci: demam berdarah, infografis, nyamuk, perancangan, siklus hidup                                                                                       Abstract                                                                          An infographic is a piece of information presented in the form of images. The image on an infographic is exceedingly important because it is a medium of information that explains the contents of information using images. A picture has a universal characteristic because of people with different ethnicities, languages, and writings would still understand the purpose of the image. Dengue fever (DHF) is still one of the public health problems in Indonesia that can cause social and economic impacts and related to human behavior. By using the design method in the form of the FAST system development method (Framework for The Application of System Thinking) intended to be able to provide another option in providing information in the form of an infographic. This infographic design aims to promote public awareness to ger a better understanding on how to prevent dengue fever. Because not many people who do not understand the ways to deal with dengue fever properly. So that by using infographic video media can be an option in getting information in the form of the danger of dengue fever and how to prevent it.  Keywords: dengue fever, design, infographic, life-cycle, mosquitoes
Databáze: Directory of Open Access Journals