EDUKASI PENGELOLAAN SAMPAH MELALUI ECOBRICK DI SMK AL-MUAWANAH DESA TAMIANG

Autor: Nina, Dwi Nurina Pitasari, Dewi, Nurul Aulia
Jazyk: indonéština
Rok vydání: 2023
Předmět:
Zdroj: JURNAL PENGABDIAN VOKASI ( JAPESI ); Vol. 2 No. 1 (2023): JURNAL PENGABDIAN VOKASI (JAPESI); 25-30
ISSN: 2829-839X
DOI: 10.30656/japesi.v2i1
Popis: Garbage is a never-ending problem, but with good waste management, waste will have use and artistic value. Ecobrick is one way to turn plastic waste into something useful by packing it in mineral water bottles according to the specified standards. The purpose of this community service activity is to educate students at SMK AL Muawwanah to be able to manage plastic waste using the ecobrick method. The method used is through several stages, namely the delivery of educational material and the practice of making ecobricks. The results of this service are that students gain insight into waste management, especially plastic waste and can make ecobricks independently
Sampah menjadi sebuah masalah yang tak ada ujungnya, namun dengan pengelolaan sampah yang baik maka sampah akan memiliki nilai guna dan seni. Ecobrick adalah salah satu cara pengelolaan sampah plastik menjadi sesuatu yang bermanfaat dengan mengemasnya dalam botol air mineral sesuia standar yang ditentukan. Tujuan kegiatan pengabdian ini dalah untuk mengedukasi siswa siswi SMK AL Muawwanah agar dapat mengelola sampah plastik menggunakan metode ecobrick. Metode yang digunaan adalah melalui beberapa tahap yaitu penyampaian materi edukasi dan praktek membuat ecobrick. Hasil pengabdian ini yaitu siswa siswi mendapatkan wawasan tentang pengelolaan sampah khususnya sampah plastik dan dapat membuat ecobrick secara mandiri
Databáze: OpenAIRE