ADAPTASI KEBIASAAN BARU TERHADAP STRATEGI RUMAH SAKIT DI INDONESIA SELAMA MASA PANDEMI COVID-19: LITERATURE REVIEW
Autor: | null Kania Rizqita Dewi, null Nabila Erinaputri, null Nurul Aini, null Novita Dwi Istanti |
---|---|
Rok vydání: | 2022 |
Zdroj: | Jurnal Ilmu Kedokteran dan Kesehatan Indonesia. 2:103-112 |
ISSN: | 2827-797X 2827-8488 |
DOI: | 10.55606/jikki.v2i3.743 |
Popis: | Ancaman COVID-19 membutuhkan respon cepat agar memutus penularan berkelanjutan. Rumah sakit sebagai salah satu instansi penting dalam pelayanan kesehatan harus mengubah, mengadaptasi, dan memenuhi standar yang harus dicapai dalam mendukung KMK Nomor HK.01.07/Menkes 4641/2021 guna turut andil dalam mempercepat pencegahan dan pengendalian Covid-19 di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adaptasi strategi yang dilakukan rumah sakit di Indonesia dalam rangka penerapan KMK Nomor HK.01.07/Menkes 4641/2021. Metode systematic review dilakukan terhadap enam artikel yang diperoleh dari dua basis data, yaitu Google Scholar dan Semantic. Hasil dari penelitian ini adalah beberapa rumah sakit di Indonesia telah melakukan panduan kebijakan meliputi penerapan jaga jarak, larangan pengunjung kasus suspek, kasus probable, atau kasus terkonfirmasi positif COVID-19, mengorganisir logistik APD, pengendalian pra rujukan, pengendalian jenazah pasien COVID-19, dan mengatur situasi karantina dan isolasi pasien COVID-19. |
Databáze: | OpenAIRE |
Externí odkaz: |